fbpx

LokusWP

Fundrizer v0.9.2

Di Pembaruan kali ini kami menambahkan beberapa fix yang bisa membantu kamu membuat website donasi lebih mudah dan cepat serta fleksibel

Sebelum campaign dan product fundraising tidak selalu tersync otomatis, ini berdampakn ketika kamu ingin melakukan donasi, kamu tidak diarahkan ke halaman checkout, karena produk tidak bisa di tambah ke keranjang

Perubahan:

  • Perbaikan Sync Campaign dan Product
  • Rekomendasi Tema Fondasi dan Plugin Banking Blocks
  • Upgrade Interface untuk Pro user ( BETA )
  • Fix Error Warning

5 Langkah Mudah Buat Website Donasi

  1. Install Plugin Fundrizer dari Website Kamu
  2. Setelah Terinstall
  3. Install Tema Fondasi yang direkomendasikan
  4. Install WooCommerce yang direkomendasikan
  5. Install Banking Blocks yang direkomendasikan
  6. Buka Halaman websitekamu.com/fundrizer/ untuk melihat daftar campaign yang berlangsung
  7. Klik salah satu campaign, dan lakukan donasi
  8. Kamu akan diarahkan ke halaman checkout
  9. Dan sekarang kamu bisa menerima donasi di website kamu sendiri

Apa Selanjutnya di v0.9.3

Di versi ini kita akan meanmbahkan beberapa fitur integrasi

  1. Integrasi dengan UnoWA untuk Notifikasi Whatsapp
  2. Perbaikan Tampilan Notifikasi Email dan Terintegrasi dengan Banking Blocks
  3. UseCase: Menerima Donasi untuk Kreator Plugin WordPress
  4. Penambahan Fitur Campaign Traction di Fundrizer Pro
  5. Penambahan Metrik Baru di Fundrizer Pro
  6. Perbaikan FIlter Query di Fundrizer Pro

Punya saran dan ide terkait plugin Fundrizer, silahkan komen dibawah ini.

Terimakasih
Tim Fundrizer.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


AdSpace